Cara membuat RFID dengan Arduino UNO
perkenankan kami untuk menjelaskan tentang
Cara Membuat Sensor RFID
Cara Membuat Sensor RFID
Pertama - tama kita mengenal terlebiih dahulu apa itu RFID?. RFID adalah singkatan dari kata Radio Frequency Identification (RFID). RFID merupakan sebuah teknologi yang menggunakan komunikasi via gelombang elektromagnetik untuk merubah data antara terminal dengan suatu objek seperti produk barang , hewan, ataupun manusia dengan tujuan untuk identifikasi dan penelusuran jejak melalui penggunaan suatu piranti yang bernama RFID tag.
Berikut adalah bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat RFID :
- Kabel jumper
- Arduino
- Kabel USB tag
- RFID
Berikut Tutorial Cara membuat RFID :
- Download yang ada di Link berikut Master RFID.zip, Lalu Extract folder tersebut.
- Klik Sketch >Klik Include Library >Klik add.zip Library >Pilih folder yang sudah di download.
- Jika sudah maka Script nya sebagai berikut:
#include<RFID.h>
#define SS_PIN 10
#define RST_PIN 9
RFID rfid(SS_PIN,RST_PIN);
void setup() {
Serial.begin(9600);
SPI.begin();
rfid.int();
}
void loop() {
if(rfid.isCard()){
if(rfid.readCardSerial()){
for(int i=0;i<=3;i++){
Serial.print(rfid.serNum[i]);
Serial.print(" ");
if (i == 3) {
Serial.println("");
}
}
}
}
}
Berikut Rumus RFID :
Komentar
Posting Komentar